Text
Loversation
"Loversation" mengisahkan perjalanan hidup dua tokoh utama, Theala dan Dirga, yang masing-masing menyimpan luka masa lalu. Theala, seorang perempuan mandiri, memilih bersembunyi di balik keheningan setelah pengalaman pahit melihat ibunya kesepian ditinggal sang ayah. Sementara itu, Dirga, seorang pria yang tampak selalu mencari kesenangan, menyembunyikan trauma masa kecil akibat kekerasan yang dialaminya. Pertemuan mereka membuka peluang untuk saling menyembuhkan luka melalui komunikasi yang jujur dan mendalam.
Tidak tersedia versi lain