Text
Menuntun Ego Menuju Kebijakan: Cerita Bijak dari Generasi Old untuk Generasi Now
Menuntun Ego Menuju Kebijakan adalah buku yang berisi nasihat-nasihat kehidupan yang diberikan seorang kakek kepada cucunya yang baru saja memasuki dunia kerja. Nasihat yang diberikan terutama mengenai ego dan bagaimana cara mengelolanya sehingga menjadi bijaksana. Buku ini mengajak pembaca untuk belajar mengelola ego agar bijak dalam menjalani hidup, dengan gaya penuturan ringan yang diambil dari pengalaman sang kakek dalam menjalani kehidupannya.
Tidak tersedia versi lain