Text
Merdeka Sejak Hati
"Merdeka Sejak Hati" mengisahkan perjalanan hidup Lafran Pane, seorang yatim piatu dari kaki Gunung Sibualbuali yang berusaha menemukan kemerdekaan dan cinta yang hilang. Sebagai adik dari sastrawan Sanusi Pane dan Armijn Pane, Lafran mendirikan Himpunan Mahasiswa Islam (HMI). Baginya, kemerdekaan berarti keberanian untuk jujur dan hidup sederhana di tengah hiruk-pikuk dunia.
Tidak tersedia versi lain