Text
Welcome Home, Rain
Ghi tidak ingin lagi menyanyikan "Welcome Home, Rain," lagu duet ciptaan Kei. Sejak skandal yang melibatkan Kei dan bos perusahaan rekaman, Ghi enggan berhubungan dengan Kei. Meskipun demikian, Ghi tetap sukses dalam karier musiknya, sementara Kei merasa mimpinya hancur akibat skandal tersebut.
Tidak tersedia versi lain